Alphabetical Cream


Di dunia kecantikan itu, ada istilah Alphabetical Cream. Apakah itu? :)

Alpabhetical Cream adalah kombinasi dari foundation + moisturizer + sunscreen/ SPF + anti oksidan + perbaikan kulit yang dikemas menjadi 1 formula unik untuk memperbaiki penampilan kulit.

Diawali dari AA Cream sampai dengan DD Cream. Apakah nanti sampai terlahir ZZ Cream? Lets wait. :D

AA Cream (Anti Ageing Cream)

Pastinya sudah banyak tau yaaa, karena cream jenis ini sangat banyak beredar di pasaran. Untuk Oriflame sendiri, punya beberapa produk andalan yaitu: Time Reversing, Royal Velvet, Diamond Cellular, dll.

BB Cream (Blemish Balm Cream) 

Disebut juga impiannya kulit alias Skin Dream. Kelebihannya:
- Mengandung moisturizer, non komedogenis, tidak menyebabkan pori-pori tersumbat, tidak menyebabkan kulit berminyak, tidak berasa berminyak
- Base (primer)
- Foundation dan Concealer coveragenya menutupi noda, membantu mengecilkan pori-pori wajah
- SPF 30
- Pencerah
- Ada kesan dewy/ semi matte
Baiknya digunakan ketika keluar rumah dalam aktivitas sehari-hari saja, kalau hanya di rumah, gunakan skin care yaa. Untuk kulit kering bisa pake pelembab + BB Cream, untuk kulit normal kombinasi dan berminyak, langsung pakai aja BB Cream. Akan terlihat bagus hasilnya setelah 10-20 pemakaian.

Produk BB Cream di Oriflame:






CC Cream (Colour Corrective Cream/ Colour Control Cream/ Complexion Care Cream) 

Adalah penyempurnaan teknologi untuk BB Cream.
- 70% Bahan aktif untuk perawatan kulit wajah, 30% foundation.
- SPF nya lebih tinggi (35).
- Mampu bertahan seharian.
- CC Cream Oriflame (Giordani Gold) menggabungkan AA Cream + BB Cream + CC Cream dalam 1 buah produk.
- Lebih terasa ringan, cocok untuk kulit berjerawat.


Produk CC Cream di Oriflame:




DD Cream (Daily Defense Cream/ Dynamic Do It All Cream) 

Adalah penyempurnaan dari CC Cream, dan produk ini bisa digunakan di tangan dan kaki.

Semoga bermanfaat yaaa :)

Kalau kamu mau konsultasi lebih lanjut, terutama soal produk dan bisnis Oriflame, silakan kontak aku di:
BB: 576748D9
WA/ Line/ Telegram/ Lite Big: 081331330723
FB: Ike P-Dhe (www.facebook.com/KekePurnama)

*Dari berbagai sumber yang disampaikan ulang dengan bahasa sederhana agar mudah dipahami.

0 komentar:

Posting Komentar